Hal-Hal yang perlu diketahui sebelum Anda Melakukan Permohonan Cek Similarity melalui Bidang Literasi Sistem dan Sumber Daya Informasi.

  1. Dokumen Karya Ilmiah dalam bentuk tugas akhir, Skrip melalui mekanisme ceking smiliarity cek untuk memastikan karya ilmiah sesuai dengan ketentuan yang berlaku
  2. Dokument karya ilmiah yang akan diperiksa Similarityceks dapat mengirimkan Naskah Karya Ilmiah melalui Link Formulir yang tersedia dibawah ini
  3. Formulir pendaftaran pengecekkan plagiasi https://s.id/cekplagiasiunugha
  4. Hasil cek similarity dapat dilihat pada email masing-masing dan mohon cermati pengumuman dan ketentuan pada masing-masing program studi. segera hubungi Dosen Pembimbing untuk tindaklanjut dari hasil laporan cek similarity nya.
  5. Bidang Sistem dan Sumber Daya (SSDI) Divisi Karya Ilmiah hanya memberikan Laporan dari Tools Similarirycek. keputusan dan tindak lanjut hasil dapat menghubungi Dosen Pembimbing masing-masing.